mesin dari thorens ini sekali putaran penuh ,mampu memutar 4 piringan (8 lagu)
THORENS GRAMOPHONE
SUGAR BUSH by DORRIS DAY
HOW IT LIES, HOW IT LIES, HOW IT LIES
song by DORRIS DAY
PRIVATE COLLECTION
SOUND FROM THORENS GRAMOPHONE
song by DORRIS DAY
Pada 1883, bisnis keluarga Thorens pertama kali terdaftar di Sainte-Croix (Ste-Croix), Vaud, Swiss oleh Hermann Thorens. Sebuah produsen awal kotak musik dan gerakan jam, mereka mulai memproduksi jenis phonographs/gramophone pada tahun 1903.
kinerja mesin Gramophone ini sangatlah normal walaupun sudah 100 tahun lebih alat ini digunakan untuk memutar musik, dan tipe thorens ini yang terbaik dari thorens yang lainnya, dari jaman ke jaman sampai saat ini kemajuan tekhnologi alat memutar musik semakin canggih.
akan tetapi tekhnologi yang digunakan oleh gramophone ini sangat antik super klasik,
hanya menggunakan per untuk memutar piringan, dan dibantu jarum untuk mengeluarkan suara yang sangat jernih dari piringannya, di salurkan langsung ke corong yang berada di dalam box-nya.
mendengarkan musik yang dikeluarkan oleh gramophone ini, benar - benar akan mengingatkan kita pada jaman dahulu kala.
dan suara yang dikeluarkan sangatlah jernih , mungkin karena semua bagian-bagian dari gramophone ini masih orisinil semua.
SOLD OUT
Tidak ada komentar:
Posting Komentar